JTN |


 

Danramil 05 Ikuti Khotmil Qur'an Secara Virtual di Pendopo Kecamatan Grati

 

Foto : Kapten Kav Nasrokin Danramil 0819/05 Grati samping kanan, bersama 3 Pilar hadiri Khotmil Qur'an 

Pasuruan_Jawatimurnews.com


Kapten Kav Nasrokin Danramil 0819/05 Grati bersama 3 Pilar hadiri Khotmil Qur'an di Aula Pendopo Kecamatan Grati, Kabupaten Pasuruan. Kamis, (13/04/2023)



Khotmil Qur'an ini diadakan secara virtual ini sebagai upaya untuk meningkatkan ibadah  selama Bulan Suci Ramadhan dan menjalin silaturahmi dengan masyarakat di wilayah Kecamatan Grati.



Dengan Khotmil Qur'an ini diharapkan dapat meningkatkan kecintaan dan pemahaman masyarakat terhadap Al-Qur'an sebagai pedoman hidup yang membawa kebaikan bagi seluruh umat manusia. 



Kapten Kav Nasrokin Danramil 0819/05 Grati menyampaikan bahwa  Khotmil Qur'an ini untuk meningkatkan ibadah selama menjalankan puasa dan juga sebagai upaya dalam menjaga hubungan yang harmonis antara unsur pemerintah dengan TNI Polri dan masyarakat.




"Kegiatan seperti ini kedepan akan terus kami laksanakan untuk mempererat tali silaturahmi dengan masyarakat serta meningkatkan pemahaman agama dan kecintaan terhadap Al-Qur'an di kalangan masyarakat," pungkas Nasrokhin.



Sumber : Jtn Media Network 

Pewarta : Jid 

Editor : Yazid453

Share:

 

 JAWA TIMUR UPDATE
JAWATIMURNEWS.COM | 
BERITA SEPUTAR JAWA TIMUR -TAJAM-AKURAT-TERPERCAYA-PROFESIONAL

 

 ARTIKEL
JAWATIMURNEWS.COM | 
BERITA SEPUTAR JAWA TIMUR -TAJAM-AKURAT-TERPERCAYA-PROFESIONAL

Artikel dapat dipahami sebagai suatu rangkaian atau karangan yang dibuat berdasarkan fakta dan opini untuk dipublikasikan di media, baik itu media cetak, media online, bahkan juga sekarang banyak artikel yang diunggah di media sosial. Penulisan artikel sendiri sebenarnya mengandung tujuan untuk menyampaikan suatu gagasan yang memuat data dan fakta. Gagasan dalam artikel pada akhirnya dapat dapat mendidik, meyayinkan, dan juga menjadi saran hiburan bagi pembaca
                 
Bagi semua pembaca JAWATIMURNEWS.COM dapat mengirimkan artikelnya untuk di Up di PORTAL WEB MEDIA ONLINE JAWATIMURNEWS.COM dengan cara mengirimkan naskah artikelnya dengan menghubungi kami melalui chat dibawah ini
                
                 
Semua artikel yang telah diterima redaksi akan di seleksi terlebih dahulu di bagian pemberitaan dan menjadi kewenangan penuh DIrektur Pemberitaan Jtn
                

 

 MITRA BRANDING
JAWATIMURNEWS.COM | 
BERITA SEPUTAR JAWA TIMUR -TAJAM-AKURAT-TERPERCAYA-PROFESIONAL

 
Sumber : Jtn Media Network 
 (Apin/Ferry/Zidan Pahlevi)

Perusahaan atau per orangan yang ingin membuat produknya seperti video di atas, Menjalin Kemitraan-Branding-Pasang Iklan-Pengumuman-Flyer-Langganan Pemberitaan di PORTAL WEB MEDIA ONLINE JAWATIMURNEWS.COM, dapat menghubungi Director of HR & Business Support Management melalui chat dibawah ini

        

 


ANGGARDAYA

JAWATIMURNEWS.COM | 
BERITA SEPUTAR JAWA TIMUR -TAJAM-AKURAT-TERPERCAYA-PROFESIONAL

DESKOBIS

JAWATIMURNEWS.COM | 
BERITA SEPUTAR JAWA TIMUR -TAJAM-AKURAT-TERPERCAYA-PROFESIONAL

WISLAMIHER

JAWATIMURNEWS.COM | 
BERITA SEPUTAR JAWA TIMUR -TAJAM-AKURAT-TERPERCAYA-PROFESIONAL

LINTAS NUSANTARA

JAWATIMURNEWS.COM | 
BERITA SEPUTAR JAWA TIMUR -TAJAM-AKURAT-TERPERCAYA-PROFESIONAL
JAWATIMUNEWS.COM | 
BERITA SEPUTAR JAWA TIMUR -TAJAM-AKURAT-TERPERCAYA-PROFESIONAL
JAWATIMUNEWS.COM | 
BERITA SEPUTAR JAWA TIMUR -TAJAM-AKURAT-TERPERCAYA-PROFESIONAL

BERITA

Polsek Kejayan Salurkan Air Bersih Kepada Warga Terdampak Kekeringan

Pasuruan _ Jawatimurnews.com Kepolisian dari Polsek Kejayan mendistribusikan bantuan air bersih kepada warga terdampak kekeringan di dusun R...

MILAD JTN Ke 4 | 27 April 2023 JTN MELANGKAH MAJU|