||JTN UPDATE|| ◇ Senin 19 Mei 2025 09:19:35 PM

Auditor Inspektorat. Ditemukan Ada Penyelewengan Dana Desa Wates Dan Sudah Dilimpahkan Ke Polda Jatim

Dilihat 1 kali


PASURUAN,

JAWATIMURNEWS.COM - Proses hukum terhadap kasus dugaan korupsi Dana Desa Wates, kecamatan Lekok, kabupaten pasuruan, oleh kades Mahrus yang dilaporkan sejak tangal 3 Januari 2023 dengan nomor:R/LI-229/RES.3.3/2023 ke Ditreskrimsus Polda Jatim, kini mendekati Final. 


Pasalnya, Tim auditor Inspektorat Kabupaten Pasuruan Agung Guntoro, menyatakan sudah menyerahkan laporan hasil auditnya ke pihak penyidik Tipidkor Unit l subdit lll Ditreskrimsus Polda Jatim.

“Hasil laporan Audit investigasi ditemukan unsur-unsur yang diduga korupsi itu terbukti. Dan hasilnya sudah saya serahkan kepada penyidik pada hari Senin kemarin mas,” ujar Agung Guntoro saat ditemui dikantornya. Kamis (6/2/25) Siang.


Kata Agung, meski hasil laporan Tim audit Inspektorat menemukan penyelewengan yang diduga menyalahgunakan anggaran Dana Desa pada tahun 2022.  agung juga tidak bisa menjelaskan untuk kerugian anggaran negara. "Untuk hasil kerugian negara langsung tanya ke penyidik Polda saja mas,"katanya.


Sementara itu, penyidik Unit l subdit lll Tipidkor Ditreskrimsus Polda Jatim IPDA Yudha, saat dihubungi awak media lewat via WhatsApp untuk menanyakan Hasil laporan Audit investigasi Tim auditor Inspektorat kabupaten Pasuruan yang sudah diserahkan oleh penyidik Polda sampai dimana 


 "Kami masih menunggu inspektorat melaksanakan perhitungan kerugian keuangan negara (PKKN)." Kata IPDA Yudha lewat balasan via WhatsApp.


Disinggung terkait berapa kerugian negara dari hasil laporan audit investigasi Tim auditor Inspektorat kabupaten Pasuruan, yang ada temuan Penyelewengan, IPDA Yudha enggan membalasnya meskipun terlihat sudah terbaca. (Red)

Pasang Iklan Rp.100.000/Tahun


@Redaksi JAWATIMURNEWS
Editor : Zahrudin-Haris-Athallah SND
Sumber : JTN MEDIA NETWORK

Comments

Not using Html Comment Box  yet?

No one has commented yet. Be the first!

rss
Previous Post Next Post

Contact Form

IQOS Berkolaborasi dengan Merek Desain Italia SELETTI: Memperkenalkan 'Curious X: Sensorium Piazza' di Milan Design Week | Tada Kembali Gelar Loyalty Summit pada 22 Mei 2025, Angkat Tema “Championing The Future of Loyalty” | Grand Galaxy Park Bekasi Hadirkan Ten2Five, Saatnya Nostalgia Bareng | Upaya Restorasi Ekosistem, 1 Juta Pohon Tertanam Lewat Aksi Kolektif | Faculty of Humanities, BINUS University Hadirkan Duta Besar Spanyol dalam Studium Generale "Bridging Cultures Through Film" | Polres Jember Gelar 'Pondok Pesantren Road Safety' Ajak Santri Jadi Pelopor Tertib Lalu Lintas | Desa sambirejo Sukses Gelar Musdessus .Guna Bentuk Koperasi Merah Putih Desa 2025. . | Rumah Warga Roboh, Koramil 0815/13 Kutorejo dan Warga Gotong Royong Bantu Perbaikan | Marclan Collection Raih Tripadvisor Travelers’ Choice Awards 2025 | AKEN Selenggarakan FGD National Cyber Security Untuk Perkuat Ketahanan Siber Nasional | mas tamvan