Contoh Gambar JAWATIMURNEWS.COM - BERITA SEPUTAR KESENIAN - ADAT ISTIADAT - BUDAYA JAWA TIMUR

Dit Binmas Gelar Pelatihan Aplikasi BOS V2 Bagi Jajaran Polres Malang

Dilihat 0 kali



MALANG_JAWA TIMUR 

jawatimurnews.com - Kasi Latpuan Subdit Bhabinkamtibmas Dit Binmas Polda Jatim Kompol Supriyono didampingi Kasat Binmas Polres Malang AKP Nunung Anggraini memberikan pelatihan Binmas Online System Versi 2 (BOS V2) kepada Bhabinkamtibmas Polsek jajaran di Gedung Sanika Satyawada. Rabu (10/11/21) Sore.

Dalam kegiatan tersebut Kasat Binmas berterimakasih kepada Bhabinkamtibmas jajaran Polres Malang yang telah melakukan pembinaan di desa binaannya masing-masing.

"Pelatihan BOS V2 ini adalah untuk memudahkan tugas sebagai Bhabinkamtibmas sehingga anggota bisa mengetahui apapun yang ada di desa binaannya, tetaplah semangat dan ikhlas bekerja walaupun personel Bhabinkamtibmas di wilayah kita kekurangan anggotaโ€ ujar Kompol Supriyono. 


Kasat Binmas mengharapkan para anggota menyimak setiap penjelasan yang diberikan oleh tim dari Polda Jatim dengan sebaik mungkin, sehingga mampu0 menerapkan di desa binaannya.

Kegiatan ini dalam rangka mewujudkan program prioritas Kapolri dibidang peningkatan pelayanan publik yang lebih mudah bagi masyarakat dan berbasis TI.

Dikesempatan lain Kompol Supriyono menjelaskan tentang Aplikasi BOS kepada Bhabinkamtibmas.

"Aplikasi BOS ini untuk melaporkan kinerja Bhabinkamtibmas secara online melalui0 handphone android. โ€œFoto-foto kegiatan Bhabinkamtibmas seperti DDS (Door to Door Sistem), problem solving, laporan informasi dan inovasi Bhabinkamtibmas bisa diketahui dari aplikasi ini,โ€ terangnya.

Dalam kesempatan ini, Kasat Binmas juga meminta kepada seluruh Bhabinkamtibmas agar melaksanakan tugas pokoknya sesuai Undang-Undang No. 2 Tahun 2002 tentang Kepolisian Negara Republik Indonesia.

Dimana seorang Bhabinkamtibmas harus melaksanakan pembinaan terhadap masyarakat, pendekatan dan membangun kepercayaan masyarakat,. mencegah timbulnya penyakit masyarakat, meningkatkan daya tangkal masyarakat terhadap gangguan Kamtibmas serta menumbuhkan kesadaran dan ketaatan terhadap hukum.

"Kemudian Bhabinkamtibmas bisa membantu penyelesaian perselisihan warga, melatih masyarakat dalam rangka pengamanan lingkungan, memberikan pelayanan terhadap kepentingan masyarakat, menghimpun informasi dan pendapat masyarakat serta mampu bekerjasama dengan aparat desa, tomas, toga, todat, tokoh pemuda dan para sesepuh yang ada di desa, kelurahan, kelompok atau forum Kamtibmas,โ€ Tutup AKP Nunung. 


(Dwi)

@REDAKSI JAWATIMURNEWS
Editor : H. Zahrudin-Haris-Athallah SND
Sumber : JTN MEDIA NETWORK

Comments

Not using Html Comment Box  yet?

No one has commented yet. Be the first!

rss
ANGGARDAYA JAWATIMURNEWS

 THE GREEN NEWS JTN
 THE GREEN NEWS JTN
BERITA TERBARU
    PALING BANYAK DILIHAT
    ANGGARDAYA
    DESKOBIS
    WISLAMIHER
    SETAPAK
    TIPS
    INFO
    VIDEO MUSIC VIRAL
    FREE DOWNLOAD
    FREE UPDATE JAWATIMURNEWS
    RAGAM INFORMASI
    LINTAS NUSANTARA
    Previous Post Next Post

    Contact Form

    Musyawarah Desa Khusus Pemilihan Pengurus KMP Desa Bulu Gunung | H .Hery Widianto Bersama istri Dampingi anak sulungnya Pengambilan sumpah jabatan sebagai Dokter. | Sambut Libur Panjang Kenaikan Yesus Kristus, KAI Daop 6 Yogyakarta Siapkan 83 Ribuan Tempat Duduk KA Jarak Jauh | ASEAN Economic Forum Gelar Diskusi Roundtable: Menyatukan Visi Kawasan Melalui Cloud dan DEFA | Rekomendasi Taman Kota Pet Friendly di Jakarta Cocok untuk Akhir Pekan | Menuju STBM Paripurna, Ning Ita Paparkan Capaian STBM Kota Mojokerto kepada Tim Verifikator Nasional | KPU Kabupaten Mojokerto Apresiasi Kodim 0815 atas Dukungan Suksesnya Pilkada Serentak 2024 | Pada Diklatsar XXXI KSR PMI Unit Markas Kota Semarang SRT Hadir Sebagai Observer | VRICrew Hadir sebagai Platform Rekrutmen Berbasis Budaya Perusahaan, Membawa Pendekatan Baru dalam Mencari Talenta | AXIS dan EVOS Sambangi Bali! Kolaborasi Seru Hadirkan Energi Positif untuk Komunitas Gamers Pulau Dewata | mas tamvan