Contoh Gambar JAWATIMURNEWS.COM - BERITA SEPUTAR KESENIAN - ADAT ISTIADAT - BUDAYA JAWA TIMUR

Melalui Pembinaan Teritorial Wujudkan Lingkungan Bersih dan Sehat

Dilihat 0 kali

 


PALANGKARAYA

JAWATIMURNEWS.COM -  Dalam rangka menciptakan lingkungan yang bersih dan sehat, Kodim 1016 Palangka Raya melaksanakan kerja bakti pembersihan sekitaran Gereja Maranata, Jalan Diponegoro, Kelurahan Langkai, Kecamatan Pahandut, Kota Palangka Raya.

Hal tersebut disampaikan Perwira Seksi Operasional (Pasi Ops) Kodim 1016 Palangka Raya Mayor Inf Selamet Diyannor dalam rilis tertulisnya di Makodim 1016 Palangka Raya, Senin(10/01/22).

Pasi Ops mengungkapkan bahwa Kodim 1016 Palangka Raya akan senantiasa mengajak masyarakat Kota Palangka Raya untuk menciptakan lingkungan indah dan bersih dengan mencotohkan kegiatan kerja bakti dan gotong royong Personel Kodim yang merupakan salah satu ciri dan identitas masyarakat Indonesia.  

Kerja bakti atau gotong royong merupakan kegiatan yang dilakukan masyarakat secara bersama-sama, dengan tujuan menciptakan rasa kebersamaan dan mempererat tali persaudaraan. Selain itu dengan bekerja bersama-sama pekerjaan akan terasa lebih ringan dan dapat cepat diselesaikan. Ungkap Mayor Inf Selamet Diyannor.

Ditempat Terpisah, Dandim 1016 Palangka Raya Kolonel Inf Rofiq Yusuf S.Sos mengatakan, kegiatan Binter yang dilakukan dengan kegiatan pembersihan gereja Maranata tersebut di inisiasi oleh Pasi Ops Kodim 1016/Plk yang berkoordinasi dengan pengelola Gereja Maranata. Adapun Sasaran Pembersihan diantaranya bagian luar sekitaran lingkungan gereja. 


โ€œMelalui kegiatan ini tergambar nuansa keakraban dan tali persaudaraan antara sesama umat beragama. Dari sini juga diharapkan agar masyarakat bisa mencontoh kegiatan yang dilakukan personel Kodim 1016 akan peduli terhadap lingkungan Kota Cantik Palangka Raya," Terang Dandim.

"Semoga dengan lingkungan yang bersih dan sehat disekitar Gereja Maranata masyarakat dan jemaat merasa nyaman dan juga memperindah gereja yang digunakan masyarakat untuk beribadah,โ€ tutup Dandim. 


Sumber : Jtn Media Network 

Autentikasi : Pendim 1016/Plk

(John)

@REDAKSI JAWATIMURNEWS
Editor : H. Zahrudin-Haris-Athallah SND
Sumber : JTN MEDIA NETWORK

Comments

Not using Html Comment Box  yet?

No one has commented yet. Be the first!

rss
ANGGARDAYA JAWATIMURNEWS

 THE GREEN NEWS JTN
 THE GREEN NEWS JTN
BERITA TERBARU
    PALING BANYAK DILIHAT
    ANGGARDAYA
    DESKOBIS
    WISLAMIHER
    SETAPAK
    TIPS
    INFO
    VIDEO MUSIC VIRAL
    FREE DOWNLOAD
    FREE UPDATE JAWATIMURNEWS
    RAGAM INFORMASI
    LINTAS NUSANTARA
    Previous Post Next Post

    Contact Form

    Musyawarah Desa Khusus Pemilihan dan Penetapan Pengurus KMP Desa Puntuk Doro | Musyawarah Desa Khusus Pemilihan Pengurus KMP Desa Bulu Gunung | H .Hery Widianto Bersama istri Dampingi anak sulungnya Pengambilan sumpah jabatan sebagai Dokter. | Sambut Libur Panjang Kenaikan Yesus Kristus, KAI Daop 6 Yogyakarta Siapkan 83 Ribuan Tempat Duduk KA Jarak Jauh | ASEAN Economic Forum Gelar Diskusi Roundtable: Menyatukan Visi Kawasan Melalui Cloud dan DEFA | Rekomendasi Taman Kota Pet Friendly di Jakarta Cocok untuk Akhir Pekan | Menuju STBM Paripurna, Ning Ita Paparkan Capaian STBM Kota Mojokerto kepada Tim Verifikator Nasional | KPU Kabupaten Mojokerto Apresiasi Kodim 0815 atas Dukungan Suksesnya Pilkada Serentak 2024 | Pada Diklatsar XXXI KSR PMI Unit Markas Kota Semarang SRT Hadir Sebagai Observer | VRICrew Hadir sebagai Platform Rekrutmen Berbasis Budaya Perusahaan, Membawa Pendekatan Baru dalam Mencari Talenta | mas tamvan